Profil
Think English Course
Jika Anda ingin meningkatkan kemampuan Bahasa Inggris, maka Anda telah berada di tempat yang tepat untuk memulainya. Pelajari lebih jauh tentang Kami
THINK ENGLISH Private & Fun Learning English adalah les privat atau kursus privat Bahasa Inggris yang berfokus pada pembelajaran ESL (English as Second Language), yaitu menempatkan Bahasa Inggris sebagai bahasa ke-dua yang digunakan dalam kehidupan sehari-hari.
Kami bertanya-tanya tentang bagaimana seseorang dapat meraih cita-citanya dalam mempelajari Bahasa Inggris semudah dan semenyenangkan yang mereka harapkan.
Salah satu pakar Bahasa Inggris, Jon Larsson pernah menyatakan,
“Seeing how learning a language in such an environment is generally much more effective than teaching the language exclusively as a foreign language,”
[Melihat bagaimana mempelajari bahasa dalam sebuah lingkungan umumnya jauh lebih efektif dibandingkan dengan mengajarkan bahasa secara eksklusif sebagai bahasa asing].
Sepakat dengan hal tersebut, THINK ENGLISH COURSE mempersembahkan program kelas dalam lingkungan yang berbeda dan efektif dengan metode yang menyenangkan untuk membantu siswa berkembang.
WhatsApp us